Cara Mengobati Sakit Dada saat Batuk
© freepik.com

Coba 7 Cara Mengobati Sakit Dada saat Batuk, Solusi Terbaik agar Tidak Nyeri!

Tak jarang Anda merasakan sakit di area dada karena batuk yang terus-menerus. Siapa sangka jika kondisi tersebut sangat umum terjadi apabila Anda sedang dilanda batuk kering yang tak berkesudahan. Lantas, bagaimana cara mengobati sakit dada saat batuk? Daripada kepo, mending baca artikel ini untuk menemukan jawabannya beserta penyewaan tabung oksigen!

Diperbarui

Dada sakit ketika batuk wajar terjadi, terlebih lagi kalau Anda batuk terus-terusan atau batuk terlalu keras. Kondisi satu ini terjadi ketika otot dada dan paru-paru menegang. Akibatnya, keluhan dada sakit saat batuk pun tak bisa Anda hindari. Selain itu, rasa sakit yang dihasilkan pun bervariasi, mulai dari ringan hingga berat.

Menariknya, gejala satu ini biasanya mereda seiring penyakit yang mendasarinya berangsur membaik dan sembuh, yaitu batuk. Supaya gejala ini tidak mengganggu aktivitas sehari-hari, Anda bisa terapkan beberapa cara mengobati sakit dada saat batuk yang telah dirangkum oleh tim Sewa78. Ayo, baca faktanya di sini!

Rutin Mengonsumsi Air Hangat

Rutin Mengonsumsi Air Hangat
© freepik.com

Cara mengatasi batuk berdahak dan sakit dada yang pertama adalah mengonsumsi campuran air hangat dan madu secara rutin. Bukan tanpa sebab, campuran air hangat dan madu dipercaya mampu mengurangi intensitas batuk berdahak.

Selain mengurangi intensitas batuk berdahak, rutin mengonsumsi campuran air hangat dan madu juga bisa meredakan peradangan pada tenggorokan yang disebabkan oleh batuk. Terlihat sepele namun mempunyai manfaat yang sangat menakjubkan, bukan?

Mandi dengan Air Hangat

Mandi dengan Air Hangat
© freepik.com

Supaya batuk berdahak dan rasa nyeri di dada berangsur membaik dan sembuh, kami sarankan agar Anda mandi dengan air panas atau hangat. Hal ini dikarenakan mandi dengan air hangat mampu mengencerkan dahak. Alhasil Anda tidak akan mengalami batuk berdahak.

Selain itu, manfaat mandi dengan air hangat atau panas lainnya adalah meredakan demam serta menurunkan suhu badan akibat batuk. Mulai sekarang Anda harus membiasakan diri Anda untuk mandi dengan air hangat atau panas agar batuk dan rasa nyeri di dada perlahan menghilang. 

Hirup Uap dari Humidifier atau Air Hangat

Hirup Uap dari Humidifier atau Air Hangat
© freepik.com

Cara mengobati batuk berdahak sampai sakit dada selanjutnya yaitu menghirup uap dari humidifier atau air hangat yang sudah Anda taruh di baskom selama beberapa menit. Hal ini bertujuan untuk mengencerkan lendir yang menumpuk di tenggorokan. Dengan begitu, Anda bisa bernapas dengan lega.

Menariknya lagi, menghirup uap dari humidifier atau air panas mampu memperlancar saluran pernapasan serta mencegah risiko gangguan tidur. Meskipun terlihat sepele, siapa sangka jika tips satu ini memiliki banyak sekali kegunaan, mulai dari melegakan pernafasan dan mengurangi intensitas batuk berdahak.

Konsumsi Permen Pelega Tenggorokan

Konsumsi Permen Pelega Tenggorokan
© freepik.com

Untuk mengurangi iritasi karena batuk kering dan juga berdahak, Anda bisa konsumsi permen pelega tenggorokan. Pasalnya, permen pelega tenggorokan mengandung berbagai macam bahan aktif yang mampu melawan bakteri ataupun virus. 

Tidak hanya mengurangi iritasi, permen pelega tenggorokan juga mampu mengatasi tenggorokan yang terasa gatal, perih, batuk, dan serak. Adapun beberapa rekomendasi permen pelega tenggorokan yang wajib Anda coba adalah sebagai berikut:

Strepsils Original 12 Tablet

Wood’s Peppermint Lozenges

SP Troches Meiji Rasa Strawberry

Konidin Lozenges Strong Mint

Hexos Rasa Mint Lozenges

Ricola Mountain Mint

Alba Pastilles Classic Flavour

Fisherman’s Friend Extra Strong

Imboost Lozenges Jahe Mint

Pagoda Pastiles

Tolak Angin Peppermint Lozenges

Konidin Herbal Mint Lozenges

Permen Ziplong

Betadine Lozenges Menthol

Hindari Paparan Asap Rokok

Hindari Paparan Asap Rokok
© freepik.com

Agar batuk dan rasa sakit di dada tidak bertambah parah, Anda dianjurkan untuk menjauhi kerumunan yang dipenuhi dengan asap rokok. Bukan cuma itu, Anda juga harus menghindari paparan asap kendaraan, baik itu secara langsung ataupun tidak langsung. 

Alangkah baiknya jika memakai masker ketika beraktivitas ke luar rumah. Tujuannya untuk menghindari paparan asap rokok, asap kendaraan, dan debu supaya tidak terhirup. Dengan demikian, Anda bisa fokus mengobati batuk dan rasa sakit di dada, terlebih ketika sedang batuk.

Namun, di beberapa kasus ada orang yang langsung mengalami gangguan saluran pernapasan selepas menghirup asap rokok, seperti asma. Jika Anda pengidap asma, kami anjurkan agar siap sedia tabung oksigen. Tak sempat beli baru karena kurangdana? Sewa tabung oksigen besar saja. 

Konsumsi Obat Batuk secara Berkala

Konsumsi Obat Batuk secara Berkala
© freepik.com

Cara menghilangkan nyeri dada saat batuk yang terakhir adalah rajin mengonsumsi obat batuk secara berkala. Pastikan mengonsumsi obat batuk sesuai petunjuk yang tertera pada kemasan. Jika Anda butuh rekomendasi obat batuk paling ampuh, Anda bisa amati tabel di bawah ini:

Sanadryl Expectorant Sirup

Bisolvon Extra Sirup

Rexcof Plus Sirup

Benadryl Batuk Berdahak

Oxopect Sirup

OBH Ika Generik

Wood’s Peppermint Expectorant

Komix OBH

Actifed Plus Expectorant Sirup

OBH Combi Batuk Berdahak Menthol

Silex Sirup

Obat Batuk Cap Ibu & Anak Sirup

Acetylcysteine

Graxine Tablet

Comtusi Sirup

Siladex Mucolytic & Expectorant

Pertanyaan Terkait

Kenapa kalau batuk dada terasa sakit?

Hal tersebut bisa terjadi karena adanya gesekan antara lapisan pleura sehingga menyebabkan rasa sakit di bagian dada. Selain itu, kondisi ini akan terasa lebih kuat ketika Anda sedang mengambil napas dalam maupun batuk. 

Sebagai informasi tambahan, rasa sakit dan nyeri di bagian dada akan kian bertambah bila Anda sedang batuk, bersin ataupun sekedar bergerak saja. Kondisi satu ini biasanya terasa pada satu sisi atau kedua sisi dada, entah itu sebelah atau kanan. Gak cuma itu, para penderita mungkin saja mengalami batuk kering, sesak napas, demam, dan pilek atau ingusan.

Bagaimana cara meredakan sesak nafas karena batuk?

Bagi Anda yang ingin tahu cara meredakan sesak nafas karena batuk, Anda bisa ikuti tips dan trik di bawah. Dijamin sesak nafas karena batuk akan berangsur membaik.

  • Mengonsumsi teh panas dengan lemon dan madu.
  • Menerapkan teknik pernapasan yang benar.
  • Manfaatkan pelembab udara atau humidifier guna melegakan saluran pernapasan.
  • Mengonsumsi obat sesak napas sesuai dengan dosis yang diberikan oleh dokter.
  • Rutin meminum air putih setidaknya 8 gelas dalam sehari.

Anda juga bisa terapi oksigen untuk meredakan gejala sesak napas karena batuk. Untuk tabung oksigen, Anda bisa sewa tabung oksigen Sidoarjo di Sewa78.

Dada sesak dan batuk kering obatnya apa?

Berikut adalah beberapa rekomendasi obat batuk kering dan dada sesak yang ampuh dan manjur:

  • Acetylcysteine 200 mg
  • Erdostein 300 mg
  • Vectrine Dry Sirup 60 ml
  • Vestein 300 mg
  • Fluimucil Granul 200 mg

Apa penyebab sesak napas karena batuk?

Temukan penyebab gejala sesak napas karena batuk!

Pneumonia atau Paru-Paru Basah

Penyakit Paru Obstruktif Kronis

Reaksi Alergi Parah

Panic Attack

Pneumotoraks

Efusi Pleura

Gangguan Jantung

Asma

Ketoasidosis Diabetic

Emboli Paru

Fibrosis Paru

Bronkitis

Apabila mengalami kondisi ini, kami sarankan selalu siap sedia tabung oksigen. Bukan tanpa sebab, tabung oksigen bisa digunakan sebagai penolongan pertama bila mengalami sesak napas karena batuk secara tiba-tiba. Gak perlu beli baru, mending sewa tabung oksigen Surabaya saja. 

Apakah sakit dada karena batuk merupakan ciri-ciri penyakit tertentu?

Biasanya, gejala berupa batuk-batuk disertai dengan rasa nyeri di bagian dada berhubungan dengan suatu penyakit tertentu. Misalnya TBC, pleuritis, bronkitis, kanker paru atau abses paru. Agar tidak self diagnose, kami sarankan agar Anda mengkonsultasikannya dengan dokter paru untuk langkah penanganan yang tepat.

Apakah tumor paru bisa menyebabkan sesak napas dan batuk?

Tentu saja. Sebelum membahas gejala tumor paru, tim Sewa78 akan menjelaskan arti tumor paru terlebih dahulu untuk Anda. Secara garis besar, tumor paru adalah suatu kondisi medis yang ditandai dengan benjolan tidak normal yang tumbuh di dalam organ paru-paru. 

Berkenaan dengan itu, ada tanda-tanda yang sering dialami oleh penderita tumor paru. Mulai dari batuk kronis, sesak napas, batuk darah, napas berbunyi atau mengi, nyeri di bagian dada, suara serak, dan lain-lain. Apabila tidak segera ditangani, penyakit ini akan menimbulkan beberapa komplikasi, salah satunya penumpukan cairan di efusi pleura.

Sebelum mengakhiri pembahasan ini, tim Sewa78 ingin mengucapkan terima kasih pada Anda karena sudah menyempatkan waktu untuk membaca artikel ini di tengah-tengah kesibukan Anda. Tim Sewa78 berharap agar informasi yang kami rangkum bisa membantu Anda untuk mengatasi sakit dada ketika batuk. 

Oh iya, hampir saja lupa! Teruntuk Anda yang mengalami gejala sakit dada dan sesak napas karena batuk, Anda bisa manfaatkan tabung oksigen dari Sewa78. Dengan tabung oksigen, Anda bisa melakukan terapi oksigen guna mengurangi gejala sakit di dada dan sesak napas karena batuk. 

Kalau berminat, ikuti langkah-langkah berikut. Pertama, hubungi kami mengenai kabar baik ini. Kedua, beri tahu masa sewa tabung oksigen yang Anda mau. Terakhir, lakukan pelunasan sesuai tarif penyewaan. Tenang saja, proses peminjaman di Sewa78 tidak memakan waktu lama. Jangan sia-siakan kesempatan ini!

Ingin diskon untuk Sewa Tabung Oksigen?

Artikel dan Panduan Sewa Tabung Oksigen

Lihat Semua
agar Puting Tidak Lecet saat Menyusui
Sewa Pompa ASI
Melihat para ibu menyusui yang sering sekali mengalami puting lecet membuat Sewa78 ingin menyediakan trik agar puting tidak lecet saat menyusui. Keinginan tersebut pun akhirnya terwujud dengan adanya artikel ini. Gak pakai lama, simak penjelasan lebih lengkapnya sembari menemukan persewaan alat pompa ASI!
Model Tangga Besi Kombinasi Kayu
Sewa Gergaji Mesin
Bagi sebagian orang, memiliki rumah tingkat menjadi sebuah impian. Namun, gak sedikit dari mereka yang tahu motif tangga besi kombinasi kayu yang bikin rumah jadi terlihat mewah. Tim Sewa78 akan merekomendasikan 5 model tangga besi kombinasi yang dipotong menggunakan gergaji mesin. Cek di bawah, ya!
Menu Jus Buah Unik
Sewa Motor Roda Tiga
Kebanyakan bisnis jual es jus hanya membuat aneka jus buah-buahan yang gitu-gitu aja. Supaya usaha es jus buah segar milik Anda jadi lebih terkenal, coba 10 menu jus buah yang kaya akan manfaat dan gunakan motor roda tiga untuk berjualan. Cek menunya di bawah, ya!
Cara Kerja Mesin Pemotong Kertas
Sewa Mesin Penghancur Kertas
Sering menggunakan mesin pemotong kertas tapi masih belum paham cara kerja mesin pemotong kertas? Gak perlu khawatir. Tim Sewa78 akan menjelaskan cara kerjanya dengan jelas. Selain itu, kami juga menawarkan mesin penghancur kertas berkualitas yang bisa Anda sewa dengan harga terjangkau.
Cara Mengobati Infeksi Saluran Pernapasan
Sewa Tabung Oksigen
Aktivitas sehari-hari jadi terhambat karena Anda terkena infeksi saluran pernapasan? Jangan risau! Sebab, Sewa78 akan membantu Anda mengatasi permasalahan ini. Terbukti dengan artikel ini yang memuat informasi soal cara mengobati infeksi saluran pernapasan serta penyewaan tabung oksigen yang Anda butuhkan. 
Manfaat Seminar
Sewa Proyektor
Untuk menambah ilmu tidak harus belajar sendiri, Anda bisa mengikuti kegiatan seminar dengan topik pembicaraan tertentu. Pasalnya, tujuan seminar sangat bagus bagi mahasiswa yang sedang kuliah. Ilmu mereka tak hanya terbatas di makalah saja. Lalu, apa aja manfaat seminar itu? Kalau ingin mengadakannya, jangan lupa sewa proyektor di Sewa78 agar semua audiens bisa melihat materinya, ya! 
Jam Tidur Bayi 3 Bulan
Sewa Stroller
Tak jarang jam tidur bayi 3 bulan kerap kali membingungkan ibu-ibu di luar sana, termasuk Anda. Biar gak bingung lagi, Anda bisa menyimak artikel ini dari awal hingga akhir untuk menemukan informasi yang Anda butuhkan beserta penyewaan stroller yang akan dibutuhkan untuk menidurkan si kecil!
Film Anak yang Mendidik
Sewa TV
Penting untuk memerhatikan tontonan si kecil. Karena itulah, Anda harus memberikan tontonan yang mendidik dan sesuai umurnya. Di artikel ini, Anda bisa menemukan rekomendasi film anak yang mendidik dan inspiratif. Kalau kurang lega dengan tayangan film, sewa saja TV dengan ukuran yang Anda inginkan di sini!